Health

Mata Bengkak Setelah Menangis, Begini Cara Menghilangkan Mata Sembab

Kenapa mata bengkak setelah menangis? Sebenarnya bukan mata yang bengkak atau sembab namun kantung mata. Kantung mata manusia adalah bagian kulit yang paling sensitif...

Dismenore: Pengertian, Penyebab, dan Cara Alami Mengatasinya

Pengobatan rumah untuk dismenore antara lain meliputi olahraga teratur, yoga, dan konsumsi mint, jahe, peterseli, akar bit, kayu manis, dan lidah buaya . Mengonsumsi...

Trigliserida dalam Peredaran Darah: Fungsi, Dampak Kesehatan, dan Strategi Pengelolaan

Trigliserida adalah salah satu komponen lemak yang terdapat dalam peredaran darah. Trigliserida berasal dari pemecahan karbohidrat. Sebenarnya trigliserida bukanlah penyakit. Trigliserida bermanfaat menjadi sumber...

Stroke: Gejala, Penyebab, dan Pengobatan

Stroke adalah suatu penyakit yang menyebabkan pembuluh darah dalam menyediakan darah kepada otak terganggu. Stroke termasuk penyakit serebrovaskuler (pembuluh darah otak) yang ditandai dengan...

Daun Sirih: Jenis dan Manfaat Bagi Kesehatan

Daun sirih adalah daun dari tanaman sirih (Piper betle) yang biasa digunakan dalam berbagai budaya di Asia, termasuk Indonesia, India, dan Thailand. Daun sirih...

10 Manfaat Daun Sirsak Bagi Kesehatan

Sirsak merupakan salah satu jenis buah tropis dengan daging berwarna putih dan rasa agak masam. Daging buahnya lembek dan berserat lembut. Buah sirsak bisa...

Gumoh Pada Bayi: Penyebab dan Cara Mengatasinya

Gumoh adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan tindakan keluarnya isi lambung atau isi perut kembali ke dalam kerongkongan atau mulut. Ini sering terjadi pada...

Pengertian Hamil Anggur, Gejala, Diagnosa, dan Penanganan

Hamil anggur adalah istilah medis yang mengacu pada keadaan abnormal di mana terjadi pertumbuhan jaringan trofoblas setelah pembuahan telur, tetapi tanpa adanya embrio yang...